Categories: Ciblek

Ciri-ciri Burung Ciblek Jantan dan Betina Secara Akurat

Burung Ciblek Jantan dan Betina – Dalam menentukan jenis kelamin mana yang akan di pelihara, antara jantan dan betina tentunya bermanfaat sekali, karena bagi yang ingin memelihara agar gacor dan memiliki suara kicauan yang bagus harus memilih jantan untuk di pelihara.

Kenapa harus jantan ? karena suara kicauan burung ciblek jantan lebih gacor, banyak variasi kicauan, suaranya keras dan nyaring.

Namun, untuk mengetahui perbedaan jenis kelamin ciblek jantan dan betina bagi seorang pemula cukup menyulitkan, karena perbedaan fisik jantan dan betina burung ciblek hampir serupa, meksipun bagi seorang yang sudah berpengalaman terhadap burung ciblek, maka hal tersebut dapat di ketahui dengan mudah.

Perbedaan Ciblek Jantan dan Betina

Cara membedakan ciblek jantan dan betina bisa melihat dari kualitas suaranya, namun anda juga bisa melihat dari bentuk fisiknya.

Lihat Juga : Perbedaan Ciblek Semi dan Ciblek Kristal

Untuk melihat ciri ciblek jantan dan betina yang akan kami sampaikan di bawah ini, bisa dilakukan untuk ciblek yang sudah dewasa dan juga ciblek yang masih anakan. Dan berikut adalah ciri-ciri burung ciblek jantan dan betina.

Ciri-ciri Burung  Ciblek Jantan :

  • Paruh bagian bawah ciblek anakan atau ciblek muda memiliki warna titik hitam
  • Paruh ciblek berjenis kelamin jantan memiliki paruh yang hitam pekat
  • Bulu bagian sayap dan atas kepala jantan bewarna abu-abu gelap
  • Teradapat warna bulu yang kehitaman pada bagian dada atas
  • Memiliki rongga mulut yang bewarna kehitaman

Baca Juga : Cara Merawat Ciblek

  • Paruh ciblek jantan tebal
  • Fostur dan ukuran tubuh jantan panjang dan besar
  • Ekornya lebih panjang dan rapat menyatu
  • Pen atau dubur ciblek jantan ada tonjolan
  • Kepala jantan ciblek bulat dan besar
  • Kakinya panjang dan besar
  • Secara karakternya, ketika di dekati ciblek jantan lain, ciblek jantan akan mendekatinya dan keluar sifat fighternya
  • Memiliki suara bren atau suara tembakan dengan banyak variasi kicauan

Lihat Juga : Download Suara Ciblek Ngebren, Tembakan, Isian, Dll

Ciri-ciri Ciblek Betina :

  • Fostur dan ukuran tubuh betina ciblek pendek dan kecil
  • Memiliki alis atau bulu putih pada bagian mata atasnya, sedangkan jantan tidak memilikinya
  • Paruh bagian bawah dan pangkal paruh betina bewarna putih
  • Ekor burung ciblek betina mekar, namun pendek
  • Duburnya rata dan memiliki banyak bulu
  • Memiliki warna bulu keseluruhan abu-abu muda atau warnanya lebih pudar
  • Warna kaki ciblek betina pink atau kemerah-merahan dan ukurannya kecil
  • Volume suara kecil, suara tidak bervariasi dan kicauannya monoton

Demikian, tips kali ini seputar penjelasan ciri-ciri burung ciblek jantan dan betina, semoga membantu ciblekmania sekalian.

Recent Posts

  • tips trik

Ciri-Ciri Burung Sakit, Tips Agar Burung Sehat dan Fit Lagi

Layaknya hewan peliharaan lainnya, burung peliharaan pun juga bisa sakit. Ini seringkali menjadi salah satu…

2 years ago
  • Burung

Burung Adalah: Pengertian, Habitat, Ciri, Jenis Klasifikasinya

Ketika mendengar kata burung, apa yang ada di pikiran kalian? Mungkin langsung terpikirkan hewan yang…

2 years ago
  • tips trik

Jenis Makanan Burung Terbaik Bernutrisi Tinggi

Pakan merupakan salah satu hal yang wajib diperhatikan bagi kalian yang memelihara burung. Karena pakan…

2 years ago
  • Murai Batu

Cara Memandikan Burung Murai Batu yang Benar

Bagi kalian para pecinta burung, pastinya sudah tidak asing lagi dengan Murai Batu. Jenis burung…

2 years ago
  • tips trik

Cara Mendapatkan Kroto Secara Gratis dari Alam Liar

Kroto merupakan salah satu makanan favorit bagi burung peliharaan. Karena memang ia dikenal memiliki kandungan…

2 years ago
  • Murai Batu

10 Voer Murai Batu Terbaik Nutrisi Tinggi

Murai batu merupakan salah satu jenis burung kicau yang sangat populer dan begitu menjadi primadona…

2 years ago