Ciblek

Cara Mengobati Ciblek yang Cacingan

Dari sekian banyak penyakit yang sering menyerang Ciblek, cacingan adalah penyakit yang paling umum terjadi. Penyakit ini biasanya menyerang burung yang memiliki kondisi kebersihan tubuh dan sangkar yang buruk. Dengan kondisi seperti itu, wajar jika perkembangan cacing akan semakin pesat dan menyebabkan cacingan.

Penyebab Ciblek yang cacingan pun tidak hanya dari kebersihan sangkar dan tubuh yang buruk. Kualitas pakan yang tidak bersih pun dapat menyebabkan burung menderita penyakit ini. Untuk itu, sebagai tindakan pencegahan, baiknya bersihkn semua elemen sangkar burung, termasuk cepuk, keramba, pakan, termasuk tubuh burung itu sendiri.

Namun jika burung sudah terlanjur terkena cancingan, segeralah lakukan perawatan khusus. Perawatan tersebut menyangkut perawatan untuk mengurangi dan mencegah perkembang biakan cacing dalam tubuh. Sehingga tubuh burung pun akan terbebas dari penyakit cacingan.

Cara Mengatasi Ciblek yang Cacingan

Berikut adalah beberapa cara yang bisa dilakukan untuk mengatasi kondisi burung yang sedang menderita cacingan:

Lihat Juga : Manfaat Mengkudu untuk Ciblek

  • Pertama, pindahkan burung ke kandang atau sangkar khusus yang digunakan sebagai karantina untuk burung yang sakit.
  • Tetap berikan asupan pakan, khususnya pakan yang berkualitas. Namun bila nafsu makan burung berkurang dan burung enggan untuk makan, lakukan pololohan, agar asupan nutrisi burung tetap terjaga.
  • Bersihkan semua pernak pernik burung, termasuk sangkar, cepuk, keramba, atau pun tangkringan.
  • Pastikan pakan yang diberikan ialah pakan yang berkualitas, bersih, dan masih segar.
  • Khusus untuk extra food (EF)/makanan ekstra, berikan EF yang berkualitas baik, bersih, dan tidak terbebas dari parasit, termasuk cacing.
  • Untuk tindakan lebih lanjut, cara mengobati Ciblek yang cacingan ini bisa dilakukan dengan memberikan obat cacing khusus burung yang bisa dibeli di toko burung.
  • Sedangkan untuk menjaga kesehatan burung, berikan asupan multivitamin yang cukup, agar tubuh buruh lebih fit dan segar.

Lihat Juga : Tips Agar Ciblek Ngalas dan Ngeroll

Ciri Burung yang Menderita Cacingan

Di bawah ini merupakan ciri-ciri yang bisa digunakan sebagai indikasi dari kondisi burung yang sedang menderita cacingan:

Lihat Juga : Suara Masteran Ciblek

Itulah beberapa ciri Ciblek yang cacingan lengkap dengan cara mengobatinya. Dengan mengetahui ciri dan penanganan burung yang cacingan di atas, diharapkan Anda mampu lebih siap dan sigap dalam menghadapi kondisi serupa.

Recent Posts

  • tips trik

Ciri-Ciri Burung Sakit, Tips Agar Burung Sehat dan Fit Lagi

Layaknya hewan peliharaan lainnya, burung peliharaan pun juga bisa sakit. Ini seringkali menjadi salah satu…

2 years ago
  • Burung

Burung Adalah: Pengertian, Habitat, Ciri, Jenis Klasifikasinya

Ketika mendengar kata burung, apa yang ada di pikiran kalian? Mungkin langsung terpikirkan hewan yang…

2 years ago
  • tips trik

Jenis Makanan Burung Terbaik Bernutrisi Tinggi

Pakan merupakan salah satu hal yang wajib diperhatikan bagi kalian yang memelihara burung. Karena pakan…

2 years ago
  • Murai Batu

Cara Memandikan Burung Murai Batu yang Benar

Bagi kalian para pecinta burung, pastinya sudah tidak asing lagi dengan Murai Batu. Jenis burung…

2 years ago
  • tips trik

Cara Mendapatkan Kroto Secara Gratis dari Alam Liar

Kroto merupakan salah satu makanan favorit bagi burung peliharaan. Karena memang ia dikenal memiliki kandungan…

2 years ago
  • Murai Batu

10 Voer Murai Batu Terbaik Nutrisi Tinggi

Murai batu merupakan salah satu jenis burung kicau yang sangat populer dan begitu menjadi primadona…

2 years ago