Perawatan murai batu hm sampai jadi burung yang membanggakan pemiliknya, tentu membutuhkan penanganan dan perawatan yang tepat. Dalam hal ini, melatih mental menjadi satu bentuk rawatan penting yang harus dilakukan untuk mendapatkan burung dengan kualitas lomba.
Pelatihan mental yang rutin dilakukan pada burung murai batu dapat mengembalikan karakter aslinya sebagai burung petarung / fighter. Dengan terbentuknya mental, maka burung pun akan jadi lebih rajin berkicau dengan suara yang lantang. Berikut beberapa cara melatih mental burung murai batu muda hutan atau MH:
Banyak pemilik murai batu lebih yang lebih suka memberikan burung piaraanya itu dengan pakan yang full ef alias tanpa voer. Hal ini dilakukan agar murai batu yang mereka rawat dapat memilki suara yang lebih lepas dan mental yang lebih baik.
Cara yang sama bisa diterapkan pada murai batu mh yang Anda pelihara. Namun tentu saja, perawatan burung tanpa voer tentu membutuhkan penanganan yang sangat penuh perhatian. Tapi jangan khawatir, ulasan berikut ini dapat membantu Anda dalam merawat burung murai batu tanpa voer, namun tetap dengan kondisi yang selalu fit dan rajin berbunyi.
Karakter alami burung murai batu adalah teritorial. Hal ini tentu berbeda dengan sifat beberapa jenis burung kicauan lain yang sifat teritorialnya hanya muncul pada musim kawin saja. Untuk meningkatkan kembali mental yang dimiliki murai batu mh, maka sifat teritorial inilah yang harus kembali di asah.
Cara yang bisa dilakukan antara lain:
Ketika sifat teritorial sudah muncul dari burung murai batu mh tersebut, maka tahap selanjutnya adalah mengasah mental.
Demikianlah pembahasan kami tentang Melatih Mental Murai Batu Muda Hutan dengan cara mengembalikan sifat teritorial, melatih Murai Batu menggunakan Voer dan tanpa Voer, kemudian tahap selanjutnya melatih mental dengan memperhatikan kondisi burung murai tersebut. Semoga bermanfaat
Layaknya hewan peliharaan lainnya, burung peliharaan pun juga bisa sakit. Ini seringkali menjadi salah satu…
Ketika mendengar kata burung, apa yang ada di pikiran kalian? Mungkin langsung terpikirkan hewan yang…
Pakan merupakan salah satu hal yang wajib diperhatikan bagi kalian yang memelihara burung. Karena pakan…
Bagi kalian para pecinta burung, pastinya sudah tidak asing lagi dengan Murai Batu. Jenis burung…
Kroto merupakan salah satu makanan favorit bagi burung peliharaan. Karena memang ia dikenal memiliki kandungan…
Murai batu merupakan salah satu jenis burung kicau yang sangat populer dan begitu menjadi primadona…