Categories: Burung Puter

Ciri-ciri Burung Puter Jantan dan Betina yang Akurat

Mengetahui perbedaan jenis kelamin burung puter jantan dan betina memang sangat penting untuk diketahui dalam merawat burung , seperti untuk kebutuhan beternak dan juga kebutuhan untuk memilih suara burung.

Dalam penampilan fisik burung puter jantan dan betina, terlihat sangat serupa, begitu juga dengan suaranya, diamana puter jantan dan betina sama-sama bisa mengeluarkan suara manggung. Namun suara jantan lebih merdu dan lebih lantang.

Suara bekuran merupakan salah satu ciri khas puter jantan dewasa, sebagai cara burung jantan untuk menggoda betinanya, sedangkan untuk burung puter betina tidak membekur.

Perbedaan Burung Puter Jantan dan Betina

Untuk ciri fisik puter pelung jantan dan betina hampir serupa, dan yang membedakannya adalah suara anggungannya.

Sedangkan untuk membedakan burung puter lokal jantan dan betina, antara lain :

Ciri Burung Puter Lokal Jantan :

  1. Ukuran kepalanya besar
  2. Fostur tubuh jantan gagah dan besar
  3. Sorot mata tajam dan garang
  4. Tulang supit rapat dan keras

Ciri Puter Lokal Betina :

  1. Tulang supit betina renggang dan lunak
  2. Tatapan matanya sayu
  3. Ukuran tubuhnya lebih kecil dari jantan
  4. Ukuran kepala betina kecil
  5. Puter betina ketika dewasa yang sudah siap kawin akan bertelur, namun telurnya tidak akan menetas karena tidak di buahi oleh jantan

Nah, demikianlah penjelasan tentang cara membedakan burung puter jantan dan betina yang bisa anda ketahui dengan melihat penjelasannya di atas.

Recent Posts

  • tips trik

Ciri-Ciri Burung Sakit, Tips Agar Burung Sehat dan Fit Lagi

Layaknya hewan peliharaan lainnya, burung peliharaan pun juga bisa sakit. Ini seringkali menjadi salah satu…

2 years ago
  • Burung

Burung Adalah: Pengertian, Habitat, Ciri, Jenis Klasifikasinya

Ketika mendengar kata burung, apa yang ada di pikiran kalian? Mungkin langsung terpikirkan hewan yang…

2 years ago
  • tips trik

Jenis Makanan Burung Terbaik Bernutrisi Tinggi

Pakan merupakan salah satu hal yang wajib diperhatikan bagi kalian yang memelihara burung. Karena pakan…

2 years ago
  • Murai Batu

Cara Memandikan Burung Murai Batu yang Benar

Bagi kalian para pecinta burung, pastinya sudah tidak asing lagi dengan Murai Batu. Jenis burung…

2 years ago
  • tips trik

Cara Mendapatkan Kroto Secara Gratis dari Alam Liar

Kroto merupakan salah satu makanan favorit bagi burung peliharaan. Karena memang ia dikenal memiliki kandungan…

2 years ago
  • Murai Batu

10 Voer Murai Batu Terbaik Nutrisi Tinggi

Murai batu merupakan salah satu jenis burung kicau yang sangat populer dan begitu menjadi primadona…

2 years ago