Cara Mengatasi Kenari Tak Mau Bunyi Saat dilombakan

Banyak kenari mania yang mengeluhkan burung rawatannya tak mau bunyi saat dilombakan, tapi justru rajin bunyi saat masih berada di rumah. Kondisi ini umumnya dialami oleh burung yang tidak memiliki mental yang baik sehingga mudah alami “demam panggung” saat digantang. Untuk mengatasinya, simak tips melatih mental kenari agar mau bunyi saat dilombakan.

Ada beragam penyebab burung kenari tidak mau bunyi saat dilombakan, di antara yang paling umum adalah:

  1. Burung kenari tersebur masih berumur sangat muda.
  2. Jarang dilatih mentalnya sehingga burung tidak memiliki pengalaman saat berada di lingkungan yang ramai.
  3. Burung yang kurang stamina dan jarang mendapatkan asupan vitamin tambahan., dsb.

Untuk mengatasi burung kenari yang tak mau bunyi dilomba, bisa dilakukan beberapa metode perawatan sebagai berikut:

Itulah beberapa cara mengatasi kenari tak mau bunyi saat dilombakan.

Semoga bermanfaat

Baca Artikel Lainnya di Duniakicau.net dari Google News

Leave a Comment