Categories: Burung Manyar Suara Masteran Burung

Download Suara Burung Manyar Mp3 ( Jambul, Emas, Tempua ) Masteran

Suara Burung Manyar – Di bawah ini telah kami sediakan kumpulan suara burung manyar yang bisa kalian gunakan untuk memaster burung manyar kesayangan rekan-rekan sekalian, terutama untuk burung manyar yang masih anakan atau trotolan.

Agar menghasilkan suara yang baik, pada burung manyar yang masih trotolan, maka ada beberapa hal penting untuk dilakukan, sehingga pada saat kalian memutar suara masteran yang telah kami sediakan di bawah ini, maka bisa menyimak terlebih dahulu tentang cara pemasterannya.

Cara Memasteran Burung Manyar Trotolan

Jika burung manyar rekan-rekan masih di bantu loloh, maka perlu menyesuaikan dengan jadwal makannya, karena setiap 1 sampai 2 jam burung manyar yang masih di bantu loloh harus di bantu loloh ketika ingin makan.

Untuk melakukan pemasteran burung manyar trotolan dan burung manyar yang masih bantu loloh, maka berikut cara melakukannya :

  • Untuk mempermudah dalam melakukan pemasteran, sebaiknya burung manyar tersebut sudah jinak, paling tidak jinak-jinak lalat, terutama burung manyar muda tersebut hasil dari tangkapan hutan
  • Pemasteran burung menyar bisa menggunakan burung langsung yang gacor atau menggunakan Mp3
  • Jika menggunakan burung gacor ketika melakukan pemasteran, sebaiknya dilakukan di ruangan khusus dan satu sama lain burung tidak saling melihat
  • Pilih waktu yang tepat ketika melakukan pemasteran, sekitar jam 08.00 – 09.30 dan sore hari pada jam 15.00 – 16.30
  • Jika pemasteran menggunakan suara Mp3, sebaiknya menggunakan 3 sampai 5 jenis suara masteran, dengan memberikan jeda setiap sesinya dan mengatur volume yang sedang, tidak terlalu kecil dan tidak terlalu kencang
  • Ketika pemasteran berlangsung, pastikan burung dalam keadaan kenyang, terutama untuk burung yang masih bantu loloh

Lihat Juga : Harga Burung Manyar

Kumpulan Suara Burung Manyar Mp3

Audio Burung Manyar Tempua | Download

Audio Burung Manyar Jambul | Download

Audio Burung Manyar Emas | Download

 

Selain bisa menggunakan suara burung manyar pada link di atas yang bisa kalian unduh, kalian juga bisa memasternya dengan menggunakan suara burung lainnya ,karena burung manyar memiliki kemampuan untuk menirukan suara burung lainnya, seperti burung kenari, cililin, burung ciblek dan lain sebagainya.

Jika ingin mengundung lebih banyak suara burung dari berbagai macam jenisnya, kalian bisa membukanya pada HALAMAN INI .

Recent Posts

  • tips trik

Ciri-Ciri Burung Sakit, Tips Agar Burung Sehat dan Fit Lagi

Layaknya hewan peliharaan lainnya, burung peliharaan pun juga bisa sakit. Ini seringkali menjadi salah satu…

2 years ago
  • Burung

Burung Adalah: Pengertian, Habitat, Ciri, Jenis Klasifikasinya

Ketika mendengar kata burung, apa yang ada di pikiran kalian? Mungkin langsung terpikirkan hewan yang…

2 years ago
  • tips trik

Jenis Makanan Burung Terbaik Bernutrisi Tinggi

Pakan merupakan salah satu hal yang wajib diperhatikan bagi kalian yang memelihara burung. Karena pakan…

2 years ago
  • Murai Batu

Cara Memandikan Burung Murai Batu yang Benar

Bagi kalian para pecinta burung, pastinya sudah tidak asing lagi dengan Murai Batu. Jenis burung…

2 years ago
  • tips trik

Cara Mendapatkan Kroto Secara Gratis dari Alam Liar

Kroto merupakan salah satu makanan favorit bagi burung peliharaan. Karena memang ia dikenal memiliki kandungan…

2 years ago
  • Murai Batu

10 Voer Murai Batu Terbaik Nutrisi Tinggi

Murai batu merupakan salah satu jenis burung kicau yang sangat populer dan begitu menjadi primadona…

2 years ago